Logo Kitalulus
PT Kemilau Warna Ceria

PT Kemilau Warna Ceria

Manufaktur dan Produksi

ic-employee

1001-2000 Karyawan

Tentang Perusahaan

Telah bergerak di industri tekstil selama lebih dari 30 tahun, perusahaan kami didukung oleh SDM yang berpengalaman dan terlatih. Ditambah dengan manajemen dan proses produksi yang telah bersertifikasi ISO 9001 serta mesin-mesin terbaru berteknologi canggih, kami selalu memberikan garansi produk tekstil dengan mutu terbaik dan kiriman tepat waktu demi kepuasan Pelanggan. Ditambah dengan lokasi strategis di Sragen, Jawa Tengah dengan UMR yang bersaing, kami yakin kami dapat memberikan produk berkualitas dengan harga terjangkau. Bertanggung jawab atas lingkungan dan masyarakat di sekitar pabrik, pabrik kami dilengkapi dengan fasilitas pengolahan air limbah yang memenuhi standar baku mutu nasional untuk memberikan masa depan yang lebih baik bagi generasi mendatang.

Selengkapnya

Website

https://kenariatex.com/

Jelajah Peluang Karir Lainnya

Temukan profil dan info loker dari PT Kemilau Warna Ceria perusahaan terbaru hari ini. Cek lowongan kerja untuk lulusan SMA/SMK, D3, S1, fresh graduate, dan semua posisi. Lamar pekerjaan sesuai bidang dan lokasimu cukup melalui handphone. Dengan KitaLulus, kamu bisa gabung komunitas dan kembangkan koneksi, serta buat CV profesional. Lamar sekarang di KitaLulus!

Logo Kitalulus

@2026 Kitalulus. All rights reserved.

PT. Kita Lulus Internasional