Logo Kitalulus
PT TRANSTORE TECHNOLOGY INDONESIA

PT TRANSTORE TECHNOLOGY INDONESIA

Teknologi Informasi

ic-employee

1-49 Karyawan

Tentang Perusahaan

PT Transtore Technology Indonesia merupakan perusahaan yang menjual teknologi Qianyi ERP, rata-rata jumlah pesanan harian yang diproses oleh Qianyi ERP telah melampaui 1 juta, dan jumlah yang dikelola melebihi 10.000 toko. Setelah tiga tahun melakukan penelitian mendalam dan ribuan kali peningkatan, kini sistem ini telah membantu ratusan penjual lintas batas menengah hingga penjual besar, tujuan dari Qianyi ERP yaitu untuk menghemat separuh biaya tenaga kerja pejual. Kami selalu memegang visi untuk memecahkan masalah bisnis bagi penjual lintas batas dan menyediakan solusi produk yang profesional yang mudah digunakan bagi industri. Di masa depan, Qianyi akan semakin memperkuat hubungan antara ERP dan penjual, menyediakan produk dan layanan yang lebih efisien

Selengkapnya

Website

https://

Alamat

Rukan Beach Boulevard, Gold Island

no-vacancy

Lowongan Belum Tersedia

Silakan cek di lain waktu, ya. Sebelum keluar dari profil ini, sekalian baca detail informasi perusahaan, yuk!