Marketplace
50-250 Karyawan
Tentang Perusahaan
PT. Wagmi Kreatif Indonesia adalah perusahaan yang bergerak di Industri Edukasi sejak 2023, berfokus pada pemberdayaan masyarakat untuk meraih penghasilan melalui media sosial. Kami menghadirkan solusi kreatif dan strategi digital berbasis pengalaman nyata untuk membantu individu dan pelaku bisnis mencapai kesuksesan di era digital. Melalui pendekatan edukatif yang aplikatif, Wagmi memandu setiap orang untuk belajar, menerapkan, dan menghasilkan pendapatan nyata dari platform sosial media.
SelengkapnyaWebsite
https://
Alamat
Ruko Hampton Avenue, Jl. Gading Serpong Boulevard 1 No A 22, Medang, Kec. Pagedangan, Kabupaten Tangerang, Banten 15810