Pendidikan
1-49 Karyawan
Tentang Perusahaan
Mengkhususkan diri untuk bergerak di bidang pendidikan anak, untuk mengembangkan suatu system pendidikan dasar yang tujuannya untuk mengoptimalkan potensi otak dan menciptakan kesempatan agar pendidikan anak selama dirumah lebih terjamin. Untuk merangsang, melatih dan membebani otak jelas diperlukan metodologi yang baik agar organ ini memperoleh rangsangan dan latihan yang benar dan mampu tumbuh dan berkembang dengan baik. Salah satu metode yang diperkenalkan di Indonesia adalah metode Sempoa dan Mental Aritmatika.
SelengkapnyaWebsite
https://
Alamat
ruko pakuwon town square, Jl pakuwon boulevard II AA1-26, Pakuwon City Surabaya