Retail
1-49 Karyawan
Tentang Perusahaan
TB Alfatih (CV Tama Bangun Alfatih) merupakan pusat bahan bangunan yang sedang bertumbuh pesat. Kami memiliki visi untuk menjadi one-stop solution bagi kebutuhan konstruksi dengan pelayanan yang modern dan bersahabat. Di TB Alfatih, kami percaya bahwa karyawan adalah aset terbesar. Oleh karena itu, kami menciptakan lingkungan kerja yang suportif, dinamis, dan memberikan kesempatan bagi setiap karyawan untuk belajar dan meningkatkan skill. Bergabunglah bersama kami untuk karir yang lebih baik.
SelengkapnyaWebsite
https://tbalfatih.com
Alamat
Toko Bangunan Alfatih, Jl. Kubang Raya Km. 4, Tarai Bangun, Kampar