Dinas Ketenagakerjaan (DISNAKER) Kabupaten Kediri akan menyelenggarakan pameran bursa kerja 2023.
Tanggal pelaksanaan: 14-15 Juni 2023
Waktu: 08.00 WIB - selesai
Tempat: Simpang Lima Gumul Convention Hall
Link Pendaftaran: www.e-kerjo.kedirikab.go.id atau datang langsung ke lokasi.
Terbuka untuk UMUM.
Terdapat 60 perusahaan ternama di Indonesia yang membuka kesempatan kerja.
Syarat Pendaftaran:
Dapatkan informasi terbaru seputar job fair dengan subscribe newsletter kami, gratis!