Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

Sushi Mate

Ahli Pastry

Sushi Mate

lokasi

Jakarta Barat, DKI Jakarta

requirment

Full-TimeKerja dari kantor (WFO)

salary

Rp 2.300.000 - Rp 2.500.000

Terakhir diperbarui 1 hari yang lalu

education

Pendidikan

Minimal SMA/SMK/Sederajat

gender

Jenis Kelamin

Laki-laki

age

Usia

Tidak ada ketentuan

experience

Pengalaman

Minimal 1 Tahun

Pekerjaan ini membutuhkan

checkPengolahan Roti dan KuecheckPengolahan PastrycheckKeterampilan Pastry

Deskripsi Pekerjaan

  • Memiliki pengalaman di bidang cake & pastry minimal 1 tahun (fresh graduate dipertimbangkan untuk level junior).

  • Menguasai teknik dasar pembuatan kue: mixing, baking, frosting, filling, dan dekorasi.

  • Memahami standar resep, takaran bahan, serta konsistensi adonan.

  • Memiliki kemampuan dekorasi cake dasar hingga menengah (piping, cream, buttercream, ganache, simple fondant).

  • Menjaga kebersihan area kerja serta menerapkan standar food safety & hygiene.

  • Teliti, rapi, dan memiliki sense of art dalam dekorasi kue.

Benefit

Hari Kerja

Senin - Minggu

Jam Kerja

08:00 - 17:00

Tentang Perusahaan

Sushi Mate

Sushi Mate

Rumah Makan

Sushi Mate menawarkan banyak pilihan menu Japanese Sushi Fusion Platter dengan berbagai jenis sushi dengan harga relatif dan terjangkau. Hingga saat ini Sushi Mate sudah tersebar di Jakarta, Depok, Tangerang, Bekasi dengan total jumlah outlet sebanyak 15 outlet.

Lihat detail profil