Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

Threecore Brew & Roast

Barista Part Time

Threecore Brew & Roast

lokasi

Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur

requirment

Part-TimeKerja dari kantor (WFO)

Terakhir diperbarui pada 4 Jan 2026

education

Pendidikan

Minimal SMP/MTS/Sederajat

gender

Jenis Kelamin

Semua jenis kelamin

age

Usia

Tidak ada ketentuan

experience

Pengalaman

Tidak ada ketentuan

Pekerjaan ini membutuhkan

checkBerkomunikasi dengan PelanggancheckBerorientasi pada pelanggan

Deskripsi Pekerjaan

Requirement :

Good Attitude

Passionate in Work

Have a Good Communications

Coffee Enthusiast

Benefit

Hari Kerja

Jam Kerja

16:00 - 23:00

Tentang Perusahaan

Threecore Brew & Roast

Threecore Brew & Roast

Lainnya

Threecore Brew & Roast adalah coffee shop sekaligus roastery yang menghadirkan pengalaman ngopi dengan cita rasa terbaik. Bernaung di bawah Intano Coffee Roaster, kami berkomitmen untuk menyajikan kopi berkualitas tinggi, mulai dari pemilihan biji, proses sangrai, hingga penyajian di cangkir. Threecore Brew & Roast bukan hanya sekadar tempat menikmati kopi, tapi juga ruang untuk berbagi cerita, kreativitas, dan inspirasi. Kami terus berkembang dan membuka kesempatan bagi talenta muda yang ingin bertumbuh bersama dalam dunia kopi.

Lihat detail profil