Detail Pekerjaan
PT WHEAT FAMILY BIOTECHNOLOGY
Jakarta Barat, DKI Jakarta
Full-Time • Kerja dari kantor (WFO)
Rp 5.500.000 - Rp 8.500.000
Terakhir diperbarui 3 hari yang lalu
Pendidikan
Minimal D3/D4
Jenis Kelamin
Semua jenis kelamin
Usia
Tidak ada ketentuan
Pengalaman
Minimal 2 Tahun
Pekerjaan ini membutuhkan
Deskripsi Pekerjaan
Kami membutuhkan seorang BD (Business Development) yang berfokus pada :
platform TikTok sebagai saluran utama untuk promosi dengan Target kerja sama mencakup berbagai tipe kreator, termasuk KOC, KOL, hingga selebriti.
Mampu berbahasa Inggris dan Mandarin (Lebih diutamakan)
Tanggung jawab utama BD adalah:
Mencari dan membangun kerja sama dengan kreator live streaming.
Meningkatkan GMV (Gross Merchandise Value) dari kreator serta mendorong eksposur video mereka.
Melakukan analisis performa kreator dan menyusun laporan secara berkala.
Akan lebih baik jika kandidat sudah memahami cara menggunakan dashboard TikTok Shop Affiliate.
Kami mencari kandidat yang memiliki kemampuan komunikasi yang baik, logis, serta sabar dan telaten dalam membina hubungan dengan kreator.
Apakah anda memenuhi syarat untuk menjadi bagian dari kami ?
Jangan ragu untuk tumbuh dan berkembang dengan kami.
See You on Top!!!
Benefit
Hari Kerja
Senin - Sabtu
Jam Kerja
09:00 - 17:00
Tentang Perusahaan
PT WHEAT FAMILY BIOTECHNOLOGY
Kosmetik & Kecantikan
PT WHEAT FAMILY BIOTECHNOLOGY adalah perusahaan merek internasional dan terdepan di bidang kecantikan & kosmetik, didirikan pada tahun 2022, dengan tujuan menjadi pionir dalam industri kosmetik di Asia Tenggara. Perusahaan ini berfokus pada pengembangan merek kosmetik, perawatan kulit, dan perawatan pribadi, serta memiliki pasar yang sudah meluas ke Indonesia, Malaysia, Filipina, dan negara lain. Mereka mengembangkan merek-merek seperti ONLYOU, HUIERMAN, dan Rainwheat.
Lihat detail profil
Smart Happy Kids
Jakarta Selatan, DKI Jakarta
Minimal D3/D4
Rp 7.000.000
Terakhir diperbarui pada 11 Jul 2025