Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

lokasi

Kota Pekanbaru, Riau

requirment

KontrakKerja dari kantor (WFO)

salary

Rp 1.500.000 - Rp 5.000.000

Terakhir diperbarui pada 14 Nov 2025

education

Pendidikan

Minimal D3/D4

gender

Jenis Kelamin

Semua jenis kelamin

age

Usia

Maksimal 35 Tahun

experience

Pengalaman

Minimal 1 Tahun

Pekerjaan ini membutuhkan

checkPemahaman SEMcheckPemahaman SEOcheckOptimisasi Mesin Pencari

Deskripsi Pekerjaan

Kualifikasi :

  • Pria & Wanita usia maksimal 35 tahun

  • Pendidikan Sma/D3/ Sarjana komunikasi (jurusan yg relevan)

  • Mempunyai ketertarikan dengan dunia automotif dan digital marketing

  • Menguasai copywriting yang menarik, kreative, inovatif

  • Teliti dan memiliki jiwa seni yang tinggi, serta up date dengan trend terbaru di dunia digital

  • Familiar dengan jaringan/networking, web design

  • Menguasai SEO,SEM,SMM (Search Engine Optimization,Search Engine Marketing, Sosial Media Marketing)

  • Memiliki pengetahuan tentang facebook, tik-tok platform media sosial (Instagram dll)

  • Mampu membuat content original market place,landing page, Live streaming

  • Aktive dalam blog /vlog/FB/IG

    minimal 1 tahun, dengan konten yang menarik (sertakan link)

Benefit

BPJSCuti tahunanGaji PokokTHR

Hari Kerja

Senin - Sabtu

Jam Kerja

08:00 - 17:00

Tentang Perusahaan

PT. ASPACINDO KEDATON MOTOR KOTA PEKANBARU

PT. ASPACINDO KEDATON MOTOR KOTA PEKANBARU

Otomotif

PT. Aspacindo Kedaton Motor adalah salah satu perusahaan otomotif di wilayah Medan & Riau Daratan sebagai dealer resmi sepeda motor Yamaha. Memberikan pelayanan terdepan untuk customer & menjadi dealer terbaik.

Lihat detail profil