Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

MOI BRANDS

Crew Outlet - Sleman

MOI BRANDS

lokasi

Kabupaten Sleman, DI Yogyakarta

requirment

Full-TimeKerja dari kantor (WFO)

salary

Rp 2.300.000 - Rp 2.600.000

Terakhir diperbarui 3 hari yang lalu

education

Pendidikan

Minimal SMA/SMK/Sederajat

gender

Jenis Kelamin

Semua jenis kelamin

age

Usia

Maksimal 28 Tahun

experience

Pengalaman

Minimal 1 Tahun

Pekerjaan ini membutuhkan

checkKepatuhan terhadap Standar KebersihancheckKepuasan PelanggancheckMetode FIFOcheckHigiene Makanan

Deskripsi Pekerjaan

Hai kamu yang semangatnya nggak pernah habis! MOI Brands lagi buka lowongan buat posisi:

CREW OUTLET

Apa yang bakal kamu lakukan?
Kamu akan bantu jaga standar rasa dan pelayanan di outlet, jadi bagian penting dari tim yang seru dan profesional!

Kualifikasi yang kita cari:

  • Punya pengalaman minimal 1 tahun kerja di dunia F&B (Food & Beverage), lebih bagus lagi kalau pernah kerja di restoran cepat saji atau kafe.

  • Paham dan biasa kerja pakai SOP F&B, seperti:

    • Stock opname (cek dan catat stok barang)

    • FIFO/FEFO (atur barang masuk dan keluar sesuai tanggal)

    • Food hygiene dan kebersihan diri

    • Clean as you go (bersih-bersih sambil kerja)

  • Disiplin, jujur, dan selalu punya sikap kerja yang positif

  • Siap bantu tim kapan pun dibutuhkan, apalagi saat outlet ramai

Nilai plus kalau kamu juga:

  • Pernah pegang tanggung jawab lebih, misalnya bantu susun jadwal kerja (duty roster)

  • Bisa jaga kualitas dan rasa produk tetap konsisten

  • Paham cara kerja dan standar kebersihan makanan yang tinggi

Kenapa harus gabung MOI Brands?

  • Lingkungan kerja fun & suportif

  • Budaya kerja terbuka dan saling bantu

  • Kesempatan belajar dan berkembang bareng tim yang solid

  • Kamu nggak cuma kerja — kamu bertumbuh!

Kalau kamu merasa cocok dan siap kerja bareng tim yang seru, kirim lamaranmu sekarang juga!

Benefit

Gaji PokokBonus kinerjaUpah lemburBPJSCuti tahunanPelatihan/kursusLainnya

Hari Kerja

Selasa - Minggu

Jam Kerja

08:00 - 16:00

Tentang Perusahaan

MOI BRANDS

MOI BRANDS

Ritel Makanan

Langkah Kecil untuk Lebih Baik MOI adalah tempat kita bersama-sama mewujudkan perubahan. Dimulai dari kontrakan kecil, kini MOI telah memiliki banyak cabang di seluruh Indonesia. Kami menawarkan produk yang lebih sehat, lebih terjangkau, namun tetap enak. MOI lebih dari sekadar bisnis; tapi sebagai komunitas yang juga membangun hubungan dan kepercayaan. Tim MOI didominasi oleh perempuan muda, menunjukkan komitmen terhadap keberagaman dan kesetaraan. MOI juga berkolaborasi dengan brand lain untuk membuat hidup sehat lebih mudah dan menyenangkan. Di MOI, Kamu lebih dari sekadar pelanggan; Kamu adalah bagian dari misi kami untuk hidup lebih baik. Selamat bergabung di perjalanan sehat bersama MOI. Salam Sehat, MOI Langkah Kecil untuk Lebih Baik

Lihat detail profil