Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

lokasi

Kabupaten Kendal, Jawa Tengah

requirment

Full-TimeKerja dari kantor (WFO)

Terakhir diperbarui 3 hari yang lalu

education

Pendidikan

Minimal S1

gender

Jenis Kelamin

Semua jenis kelamin

age

Usia

Tidak ada ketentuan

experience

Pengalaman

Minimal 1 Tahun

Pekerjaan ini membutuhkan

checkAnalisis PermintaancheckManajemen DistribusicheckKontrol InventarischeckAlat Pengukuran InventarischeckKoordinasi LogistikcheckAnalisis Rantai PasokcheckKoordinasi Tim

Deskripsi Pekerjaan

Tugas Utama

- Pengurusan dan Verifikasi Dokumen Ekspor/Impor

- Menyiapkan dan memeriksa dokumen seperti invoice, packing list, PEB/PIB, BL, COO, dan dokumen kepabeanan lainnya.

- Memastikan semua dokumen lengkap dan sesuai dengan persyaratan peraturan bea cukai.

- Menghubungi freight forwarder, PPJK (Perusahaan Pengurusan Jasa Kepabeanan), shipping line, instansi pemerintah (Bea Cukai), dan mitra logistik lainnya untuk proses custom clearance dan pengiriman.

- Koordinasi internal dengan tim produksi, warehouse, Purchasing, Finance, dan PPIC agar alur barang dan dokumentasi lancar.

- Memantau status pengiriman barang impor/ekspor dan memastikan barang tiba tepat waktu sesuai jadwal produksi.

- Menyusun laporan internal kegiatan ekspor-impor dan record keeping dokumen di sistem perusahaan atau sistem pemerintah (seperti CEISA/INSW).

- Memastikan prosedur, perizinan, dan pelaksanaan ekspor-impor mengikuti hukum dan regulasi bea cukai yang berlaku.

- Menyimpan arsip dokumen dan membantu audit apabila diperlukan.

Kualifikasi

- Pendidikan minimal S1

- Minimal pengalaman 1-3 tahun

- Paham dokumen ekspor-impor

- Mahir ms office

Benefit

Hari Kerja

Jam Kerja

-

Tentang Perusahaan

PT DKV PRINTING INDONESIA

PT DKV PRINTING INDONESIA

Manufaktur dan Produksi

PT DKV Printing Indonesia merupakan perusahaan modal asing yang memproduksi label printing & packaging

Lihat detail profil