Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

PT Agro Mitra Alimentare

Internship Video Editor

PT Agro Mitra Alimentare

lokasi

Kota Surabaya, Jawa Timur

requirment

MagangKerja di kantor

salary

Rp 1.000.000 - Rp 2.000.000

Terakhir diperbarui 1 hari yang lalu

education

Pendidikan

Minimal SMA/SMK/Sederajat

gender

Jenis Kelamin

Laki-laki

age

Usia

Tidak ada ketentuan

experience

Pengalaman

Minimal 1 Tahun

Pekerjaan ini membutuhkan

checkAdobe After EffectscheckAdobe Premiere Pro

Deskripsi Pekerjaan

Tugas dan Tanggung Jawab :

- Setting kamera yang baik untuk pengambilan gambar dan video

- Mengoperasikan Capcut, Premier Pro, After Effects dengan tetap up-to-date dengan teknik editing terbaru.

- Aktif mengikuti terhadap tren video terbaru.

- Bekerja sama dengan tim kreatif, digital marketing, dan board of directors untuk menyelaraskan strategi konten.

Persyaratan:

- Lulus SMK / Mahasiswa Tingkat Akhir / Fresh Graduate Desain Komunikasi Visual, Film dan Televisi, Multimedia, dan Teknik Informatika, atau jurusan sejenisnya

- Memahami setting kamera

- Mampu mengoperasikan Capcut, Premier Pro, After Effects

- Dapat bekerjasama dalam tim

- Berorientasi pada detail dengan kemauan belajar dan pengetahuan tren terbaru yang tinggi

- Magang minimal 3 Bulan (WFO)

- Memiliki laptop pribadi

- Diutamakan area Surabaya

Benefit :

- Tunjangan makan

- Uang saku competitive

- Real Project

- Ilmu relevan - Koneksi dan relasi lingkungan kerja

- Sertifikat

Penempatan :

SOHO Skyloft, Ciputra World Jl. Mayjen Sungkono No.89, Gunung Sari, Dukuhpakis, Surabaya

Benefit

Uang makanBonus kinerja

Hari Kerja

Senin - Jumat

Jam Kerja

08:00 - 17:00

Tentang Perusahaan

PT Agro Mitra Alimentare

PT Agro Mitra Alimentare

Manufaktur dan Produksi

PT. Agro Mitra Alimentare berdiri mulai April 2011 dan beroperasi memproduksi makanan olahan Stuffed Cherry Peppers pada April 2012. Lima tahun kemudian pada tahun 2018, perusahaan berubah status dari Penanaman Modal Asing (PMA) menjadi Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN). PT. Agro Mitra Alimentare berusaha membangun kesehatan manusia Indonesia menjadi lebih baik dan masa depan lebih cerah. Bekerjasama dengan EM Research Organization Jepang, Inc. PT Agro Mitra Alimentare memproduksi PRO EM•1. EM Research Organisation, Inc. atau yang lebih dikenal dengan sebutan EMRO didirikan pada tahun 1994 untuk tujuan berkontribusi secara sosial melalui Teknologi EM, teknologi mikroba yang digunakan Effective Microorganism yang dikembangkan oleh Prof. Teruo Higa pada 1980-an.

Lihat detail profil