Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

JDM Cleaning

Petugas Kebersihan / Cleaning Service

JDM Cleaning

lokasi

Kota Surabaya, Jawa Timur

requirment

KontrakKerja di lapangan (Fieldwork)

salary

Rp 1.500.000 - Rp 3.000.000

Terakhir diperbarui pada 16 Jan 2026

education

Pendidikan

Minimal SMP/MTS/Sederajat

gender

Jenis Kelamin

Semua jenis kelamin

age

Usia

Maksimal 40 Tahun

experience

Pengalaman

Tidak ada ketentuan

Pekerjaan ini membutuhkan

checkKepatuhan terhadap Standar KebersihancheckManajemen Kebersihan HotelcheckKeterampilan KebersihancheckAdaptasi CepatcheckMengelola Kebersihan Toilet

Deskripsi Pekerjaan

Kualifikasi:

  1. Pendidikan minimal SMP/SMA/sederajat

  2. Sehat jasmani & rohani, tidak bertato, tidak bertindik (Laki-laki)

  3. Usia 18–40tahun

  4. Bersedia bekerja mobile/pindah-pindah lokasi

  5. Memiliki kendaraan pribadi dan SIM C (SIM A menjadi nilai tambah, jika menggunakan mobil operasional)

  6. Jujur, disiplin, bertanggung jawab, dan memiliki etos kerja baik

  7. Mampu bekerja mandiri maupun dalam tim

  8. Pengalaman sebagai cleaning service nilai plus (terbuka untuk non pengalaman)

  9. Memahami penggunaan alat & bahan kebersihan menjadi nilai tambah

  10. Bersedia mengikuti SOP dan standar kebersihan perusahaan


Benefit Karyawan

  1. Bonus kinerja (berdasarkan kehadiran & kualitas kerja)

  2. Tunjangan kehadiran (full attendance)

  3. Tunjangan hari raya (THR)

  4. Asuransi tambahan

  5. Mess / tempat tinggal

  6. Uang transport / operasional (karena sistem mobile)

  7. Uang lembur sesuai ketentuan

  8. Kesempatan kenaikan gaji berkala

  9. Jenjang karier (Captain Cleaning Service)

  10. Reward karyawan terbaik

  11. Pelatihan kebersihan lanjutan

Benefit

Upah lemburBonus kinerjaTHRTunjangan tempat tinggalTunjangan transportasiRekreasi karyawan

Hari Kerja

Senin - Sabtu

Jam Kerja

08:00 - 17:00

Tentang Perusahaan

JDM Cleaning

JDM Cleaning

Retail

JDM Cleaning Service adalah penyedia jasa kebersihan di kota Surabaya yang didirikan pada tahun 2016 dengan bendera CV. Jasa Duta Mandiri melalui notaris Lucia Suryani Widjojo, S.H. no. 12 pada tanggal 12 Juli 2016. Agar dapat melayani para pelanggan kami dengan lebih baik, tepat di tanggal 31 Mei 2018 dibentuklah badan usaha Perseroan Terbatas dengan nama PT. Jasindo Duta Mandiri melalui notaris Lucia Suryani Widjojo, S.H. no. 27. Seiring dengan pertumbuhan yang cukup pesat, JDM Cleaning Service kembali mendirikan badan usaha pada tahun 2023 bernama PT. Juara Dalam Membersihkan yang berfokus pada Residential Service sedangkan PT. Jasindo Duta Mandiri lebih difokuskan untuk Commercial Service. JDM Cleaning Service melayani segmen Commercial Service dan Residential Service dengan beragam pilihan layanan dan jasa cleaning service sesuai kebutuhan Anda dengan harga terjangkau, alat yang lengkap, dan hasil yang terpercaya karena pada setiap layanannya JDM Cleaning Service didukung oleh

Lihat detail profil