Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

 TPM Group

Quantity Surveyor (CSA)

TPM Group

lokasi

Kabupaten Bekasi, Jawa Barat

requirment

KontrakKerja di kantor

Lowongan sudah ditutup

education

Pendidikan

Minimal S1

gender

Jenis Kelamin

Tidak ada ketentuan

age

Usia

Maksimal 40 Tahun

experience

Pengalaman

Minimal 3 Tahun

Pekerjaan ini membutuhkan

checkAutoCADcheckAnalisis Hukum SipilcheckManajemen Proyek SipilcheckPengawasan Pekerjaan SipilcheckAnalisis Anggaran KonstruksicheckBahan KonstruksicheckEstimasi BiayacheckAnalisis GambarcheckAnalisis KuantitascheckRevitcheckMemahami Bill of Quantities (BoQ)checkMemahami Teknik Konstruksi Bangunan SipilcheckMemahami Teknik Penguatan Konstruksi Sipil

Deskripsi Pekerjaan

Tugas dan Tanggung Jawab :

  • Membuat Bill of Quantities berdasarkan dari gambar desain, Autocad/Revit, BIM 3Ddan gambar kerja

  • Membuat analisa harga satuan Proyek kepada pihak management (RAB + RAP)

  • Laporan estimasi anggaran biaya kepada pihak management

  • Update data harga satuan untuk pekerjaan sipil, dan MEP

  • Membuat Paket sub-pekerjaan (mapping,volume) untuk diminta penawaran harga kepada vendor dan supplier.

  • Mengontrol agar purchase order kepada pihak vendor sesuai dengan budget yang ditentukan

  • Mempersiapkan dokumen teknis dan admin tender

  • Membuat rencana schedule proyek dan metodologi pelaksanaan

  • Memeriksa dan mengoreksi RAP proyek

  • Mengevaluasi dan audit volume opname lapangan

  • Membuat arsip dokumen tender, arsip RAP dan evaluasi proyek

Kualifikasi :

  • Pendidikan Minimal D3 / S1 di bidang Teknik Sipil, Arsitektur atau Interior

  • Pengalaman minimal 3 tahun sebagai Estimator atau Quantity Surveyor di kontraktor Sipil atau MEP, khususnya Project Data Center

  • Bisa membaca gambar kerja, menghitung volume dan membuat analisa harga satuan

  • Menguasai spesifikasi material, harga material dan mengikuti perkembangan konstruksi/ Interior

  • Mampu membuat Bill of Quantities dan RAB Variation

  • Mampu mengoperasikan Autocad, Ms Word, Excel, SAP, ETABS

  • Memliki sifat untuk menyelesaikan perkejaan dengan baik

  • Ber-integritas , dapat bekerja dalam tekanan dan mampu menyelesaikan pekerjaan on-time, dapat berkerja secara mandiri serta dalam tim

  • Mampu berkomunikasi dengan baik, jujur, disiplin, teliti, cekatan

Benefit

BPJSBonus kinerjaAsuransi kesehatanCuti tahunanGaji Pokok

Hari Kerja

Senin - Jumat

Jam Kerja

08:00 - 17:00

Tentang Perusahaan

 TPM Group

TPM Group

Outsourcing

Founded in 2004, TPM Group evolved into a modern company, integrated group of companies with four main business: Manpower Supply and Outsourcing Service, Logistic and Shipment Goods Service, Telecommunication Installation Service, and Creative & Digital Infrastructure Service.

Lihat detail profil