Detail Pekerjaan
Hard Rock Hotel Bali
Kabupaten Badung, Bali
Full-Time • Kerja dari kantor (WFO)
Terakhir diperbarui pada 13 Oct 2025
Pendidikan
Minimal S1
Jenis Kelamin
Semua jenis kelamin
Usia
Tidak ada ketentuan
Pengalaman
Tidak ada ketentuan
Pekerjaan ini membutuhkan
Deskripsi Pekerjaan
Kualifikasi: Pria, usia maksimal 45 tahun Latar belakang pendidikan minimal D3/S1 (lebih disukai dari Kepolisian atau Militer) Memiliki pengalaman minimal 3 tahun sebagai Security Manager di hotel bintang 4/5 Menguasai prosedur keamanan, K3, dan penanganan keadaan darurat Tegas, berintegritas tinggi, dan memiliki jiwa kepemimpinan Memiliki sertifikat Gada Madya lebih diutamakan Tanggung Jawab: Mengawasi seluruh kegiatan keamanan di area hotel Melatih dan mengatur tim keamanan Menjaga keselamatan tamu, karyawan, dan aset hotel
Benefit
Hari Kerja
Senin - Sabtu
Jam Kerja
08:00 - 17:00
Tentang Perusahaan
Hard Rock Hotel Bali
Perhotelan
The Hard Rock Hotel Bali dimiliki dan dioperasikan oleh HPL Hotels and Resorts Pte Ltd. Karyawan di Hard Rock Hotel Bali dipekerjakan oleh PT. Amanda Pramudita.
Lihat detail profil