Logo Kitalulus

Detail Pekerjaan

lokasi

Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah

requirment

Full-TimeKerja di lapangan (Fieldwork)

salary

Rp 2.500.000 - Rp 3.000.000

Terakhir diperbarui 2 hari yang lalu

education

Pendidikan

Minimal SMA/SMK/Sederajat

gender

Jenis Kelamin

Laki-laki

age

Usia

Maksimal 28 Tahun

experience

Pengalaman

Tidak ada ketentuan

Pekerjaan ini membutuhkan

checkAnalisis Kebijakan PertaniancheckAlat Pertanian

Deskripsi Pekerjaan

"NOTE: Hanya menerima kandidat beragama selain islam untuk mengcover periode iduk fitri

Deskripsi: 1. Melaksanakan pengambilan data lapangan sesuai instruksi Field Supervisor. 2. Melakukan pengukuran data agronomi tanaman padi (misalnya tinggi tanaman, jumlah anakan, luas daun) menggunakan alat ukur sederhana (penggaris, jangka sorong, dsb). 3. Mengoperasikan alat khusus untuk pengukuran emisi gas (misalnya chamber untuk gas metana) sesuai prosedur standar (akan di training selanjutnya). 4. Mencatat hasil pengamatan harian/mingguan dengan teliti dan rapi. 5. Membantu pengecekan kondisi lingkungan penelitian (kelembaban tanah, tinggi genangan air, suhu, dll). 6. Menjaga kerapian, kebersihan, dan keamanan alat penelitian di lapangan. 7. Melaporkan data dan temuan lapangan secara rutin kepada Field Supervisor.

Kualifikasi: 1. Pria, usia 18-28 tahun 2. Beragama selain islam 3. Pendidikan minimal SMA/SMK/Sederajat 4. Paham mengenai tumbuhan padi 5. Bersedia berkomitmen terhadap tugas

Benefit: - Gaji 2.500.000 - Tunjangan JKK, JHT, JP - Kompensasi - Uang lemburan"

Benefit

Gaji PokokBPJSUpah lembur

Hari Kerja

Senin - Jumat

Jam Kerja

08:00 - 17:00

Tentang Perusahaan

PT DANAMAS INSAN KREASI ANDALAN (PT DIKA)

PT DANAMAS INSAN KREASI ANDALAN (PT DIKA)

Outsourcing

PT DIKA (Danamas Insan Kreasi Andalan) adalah perusahaan outsourcing yang berbasis di Jakarta. Perusahaan ini didirikan pada 2 Mei 2012 sebagai anak perusahaan dari Dana Pensiun Karyawan BCA. PT DIKA fokus pada bisnis outsourcing di berbagai bidang seperti sales, operasional, sumber daya manusia, koleksi, dan IT. PT DIKA menawarkan berbagai solusi outsourcing untuk memenuhi kebutuhan bisnis klien, dengan fokus pada pengembangan bisnis yang efisien dan efektif. Perusahaan ini memiliki tim yang berpengalaman dan handal di bidangnya. PT DIKA juga dikenal dengan fokusnya pada pelatihan dan pengembangan karyawan, terutama di bidang sales. PT DIKA memiliki website resmi di ptdika.com dan akun Instagram di ptdikaofficial. Perusahaan ini juga memiliki akun Facebook di PT.Danamas.Insan.Kreasi.Andalan.

Lihat detail profil