Detail Pekerjaan
PT Berkah Bersama Gemilang
Kota Makassar, Sulawesi Selatan
Full-Time • Kerja dari kantor (WFO)
Terakhir diperbarui hari ini
Pendidikan
Minimal S1
Jenis Kelamin
Semua jenis kelamin
Usia
Tidak ada ketentuan
Pengalaman
Minimal 1 Tahun
Pekerjaan ini membutuhkan
Deskripsi Pekerjaan
Persyaratan/ Kualifikasi
1. Mengerjakan sholat 5 waktu
2. Pria / Wanita (Wanita wajib berhijab)
3. Usia 25–30 tahun
4. Pendidikan terakhir minimal D4/S1
5. Memahami dan menguasai bahasa pemrograman
6. Memiliki pengalaman di bidang pemrograman, khususnya pengembangan website dan SEO
Jobdesc
1. Mengembangkan dan melakukan pemeliharaan (maintenance) website perusahaan
2. Mengoptimalkan website dan Google My Business untuk kebutuhan SEO
3. Menyusun dan membuat artikel yang SEO-friendly
Benefit
Hari Kerja
Senin - Sabtu
Jam Kerja
07:30 - 16:30
Tentang Perusahaan
PT Berkah Bersama Gemilang
Rumah Makan
PT Berkah Bersama Gemilang merupakan perusahaan swasta lokal Makassar, Sulawesi Selatan yang bergerak dalam bidang pastry & bakery. Telah menaungi beberapa brand (dapat dilihat di bio Instagram). Perusahaan ini memiliki visi "Menjadi peruhasaan manufaktur & retail dalam bidang pastry & bakery di seluruh Indonesia yang diberkahi oleh Allah dan menjadi rahmatan lil'alamin. Adapun value/nilai-nilai perusahaan ; Kerja ibadah, integritas, menghargai, visioner, fleksible, efektif & efisien, sinergi & kolaborasi
Lihat detail profil