Naura Agustina

Naura Agustina

Naura adalah contoh inspiratif transisi karir dari Teknik Kimia ke Digital Marketing. Sejak tahun 2022, ia mengembangkan karier di bidang copywriting, performance marketing, dan pengelolaan media sosial dengan perspektif unik tentang perpindahan profesi. Pencapaian Naura: - Mengembangkan panduan komprehensif tentang transisi karir yang membantu mengidentifikasi keterampilan transferable - Menyusun konten strategi komunikasi pengalaman lintas industri untuk proses aplikasi - Berbagi teknik membangun portofolio yang relevan saat memasuki bidang baru - Menciptakan materi pengembangan personal branding untuk mendukung perubahan jalur karir Melalui tulisannya, Naura membagikan wawasan berharga tentang strategi switch career, keterampilan esensial untuk bersaing di pasar kerja digital, serta tips mengoptimalkan CV dan meyakinkan recruiter. Pendekatan yang menggabungkan pengalaman nyata dan pemahaman tuntutan industri digital menjadikan tulisannya informatif, empatik, dan penuh solusi praktis. Ia membantu pembaca memperoleh kepercayaan diri dalam menjalani perubahan profesional.

Artikel

8 Situs Loker Terpercaya & Terverifikasi di Indonesia

8 Situs Loker Terpercaya & Terverifikasi di Indonesia

Sejak 2020 hingga Oktober 2023, lebih dari 3.317 orang Indonesia menjadi korban penipuan lowongan kerja online di Asia Tenggara. Sementara itu, data BPS Februari 2025 mencatat jumlah pengangguran terbuka mencapai 7,28 juta orang, naik 83 ribu dibanding tahun sebelumnya. Kondisi ini menunjukkan tingginya kebutuhan pekerjaan sekaligus kerentanan kandidat terhadap lowongan palsu. Karena itu, memilih platform […]

31 Jan 2025 6 menit baca
Sudah Diresmikan! UMK 2025 di Cirebon Raya Naik Segini

Sudah Diresmikan! UMK 2025 di Cirebon Raya Naik Segini

Cirebon, yang terletak di bagian timur Jawa Barat, dikenal sebagai salah satu kawasan strategis yang menghubungkan Jawa Tengah dan Jawa Barat. Daerah ini terdiri dari Kota Cirebon, Kabupaten Cirebon, Kabupaten Kuningan, Kabupaten Majalengka, dan Kabupaten Indramayu, yang sering disebut sebagai Cirebon Raya. Selain memiliki kekayaan budaya yang khas, wilayah ini juga didukung oleh berbagai sektor […]

22 Des 2024 3 menit baca
Resmi! UMK Kabupaten Mojokerto Naik ke Rp4,8 Juta, Kota Capai Rp3 Juta

Resmi! UMK Kabupaten Mojokerto Naik ke Rp4,8 Juta, Kota Capai Rp3 Juta

Mojokerto, yang terletak di Provinsi Jawa Timur, terdiri dari dua wilayah administratif, yaitu Kota Mojokerto dan Kabupaten Mojokerto. Kota Mojokerto dikenal sebagai wilayah kecil yang memiliki aktivitas ekonomi dinamis, sementara Kabupaten Mojokerto adalah kawasan yang lebih luas dengan berbagai ukuran industri, dari industri kecil, menengah, hingga industri besar. Berkat pertumbuhan ekonominya, Mojokerto kerap menjadi tujuan […]

22 Des 2024 4 menit baca
Apa Itu Copywriting: Jenis, Teknik, Prospek Karier

Apa Itu Copywriting: Jenis, Teknik, Prospek Karier

Copywriting adalah seni dan teknik menulis teks (copy) yang bertujuan untuk mempengaruhi pembaca melakukan tindakan tertentu, seperti membeli produk, mendaftar newsletter, atau menggunakan layanan. Tidak sekadar menulis biasa, copywriting menggabungkan kreativitas, psikologi, dan strategi pemasaran untuk menciptakan pesan yang menarik dan efektif. Di Indonesia, profesi copywriter terus berkembang seiring dengan transformasi digital bisnis. Artikel ini […]

14 Okt 2024 19 menit baca
Semua Perusahaan Butuh Sales, Intip Background Sales di Perusahaan FMCG Ternama ini!

Semua Perusahaan Butuh Sales, Intip Background Sales di Perusahaan FMCG Ternama ini!

Perusahaan, baik besar maupun kecil, bergantung pada sales untuk menjaga roda bisnis tetap berputar. Meskipun stereotip tentang sales sebagai profesi yang kurang bergengsi masih ada, faktanya, perusahaan tidak dapat bertahan dan berkembang tanpa kontribusi mereka. Bahkan menurut beberapa sumber, sales menduduki peringkat teratas dalam deretan pekerjaan yang paling dicari oleh perusahaan. Tanggung jawab seorang sales […]

28 Jun 2024 6 menit baca
Daftar Almamater Pencetak Akuntan Profesional Big 4, Apakah Kampusmu Termasuk?

Daftar Almamater Pencetak Akuntan Profesional Big 4, Apakah Kampusmu Termasuk?

Pernah membayangkan bekerja di perusahaan bergengsi dengan gaji fantastis, dikelilingi oleh orang-orang cerdas, dan memiliki peluang karir yang tak terbatas? Jika ya, maka perusahaan Big 4 bisa menjadi tujuan. Namun, jalan menuju kesuksesan di Big 4 tidaklah mudah. Persaingan ketat, tuntutan tinggi, dan standar kualitas yang tak main-main menuntut persiapan terbaik. Salah satunya, memilih kampus […]

26 Jun 2024 7 menit baca
Content Marketing: Pengertian, Manfaat, Contoh, Proyeksi Karir

Content Marketing: Pengertian, Manfaat, Contoh, Proyeksi Karir

Content marketing adalah salah satu jenis digital marketing. Strategi ini banyak diterapkan perusahaan untuk menunjang pemasaran digital mereka. Sudahkah kamu tahu apa itu content marketing? Jika tertarik memulai karir sebagai content marketer, yuk simak artikel di bawah ini sampai habis! Dalam pembahasan ini, KitaLulus akan memberitahumu soal manfaat content marketing hingga contohnya. ‍ Pengertian Content […]

02 Feb 2024 7 menit baca
PTKP Terbaru 2023 Resmi Berlaku, Simak Aturannya

PTKP Terbaru 2023 Resmi Berlaku, Simak Aturannya

Aturan pajak di Indonesia telah menerapkan asas keadilan yang menghitung Penghasilan Kena Pajak (PKP) sebagai hasil pengurangan penghasilan bruto dengan Penghasilan Tidak Kena Pajak (PTKP). Pada tahun 2023 kemarin, terdapat aturan PTKP terbaru. Hal tersebut dikarenakan pemerintah ingin menekan defisit anggaran dan meningkatkan tax ratio. Aturan itu diperjelas dalam Peraturan Pemerintah Nomor 55 Tahun 2022 […]

29 Jan 2024 6 menit baca
Cara Validasi NIK Jadi NPWP, Terakhir 31 Desember 2023

Cara Validasi NIK Jadi NPWP, Terakhir 31 Desember 2023

Sesuai kebijakan UU Nomor 7 Tahun 2021, Peraturan Presiden Nomor 83 Tahun 2021, dan PMK Nomor 112/PMK.03/2022, wajib pajak perlu melakukan pemadanan data NIK menjadi NPWP. Direktorat Jendral Pajak (DJP) mengimbau pada masyarakat agar segera melakukan pemadanan dan validasi NIK menjadi NPWP hingga 31 Desember 2023. Hal ini penting guna mempermudah saat pelaporan SPT tahunan. […]

11 Des 2023 3 menit baca