8 Cara Melamar Kerja Lewat WA yang Sopan & Contoh Chatnya
Saat ini, ada banyak cara untuk melamar pekerjaan, salah satunya melalui WhatsApp (WA). Cara melamar kerja lewat WA semakin banyak dipilih karena lebih cepat dan memungkinkan pelamar terhubung secara langsung dengan HR. Meskipun WA memungkinkan komunikasi yang lebih personal, menjaga etika dan menerapkan cara yang profesional tetap menjadi hal yang penting. Untuk membantu kamu melamar […]