Putri Prima

Putri Prima

Putri adalah content writer profesional berlatar belakang Ilmu Komunikasi dengan pengalaman sejak 2018. Dengan keahlian menulis konten informatif dan praktis, ia telah membangun reputasi membantu pencari kerja. Pencapaian Putri: - Menghasilkan artikel komprehensif tentang strategi interview kerja untuk persiapan wawancara - Mengembangkan konten panduan pengembangan karier untuk perencanaan jalur profesional - Menyusun analisis tren industri untuk memahami perubahan pasar kerja - Menciptakan materi edukatif tentang personal branding untuk membangun citra profesional Artikel-artikelnya mencakup tips interview, strategi karier, tren industri, dan panduan personal branding. Dengan latar belakang digital marketing, ia mampu menghasilkan konten yang relevan dan selaras dengan kebutuhan pencari kerja modern. Melalui tulisannya, Putri berkomitmen membantu pembaca menavigasi dunia kerja dengan percaya diri dan mendapatkan informasi berkualitas.

Artikel

30+ Contoh Soal Latihan Excel Admin [Plus Jawaban]

30+ Contoh Soal Latihan Excel Admin [Plus Jawaban]

Buat kamu yang sedang melamar atau mencari pekerjaan posisi admin, menguasai Microsoft Excel adalah sebuah keharusan yang tidak bisa ditawar-tawar lagi, karena memang ini salah satu hard skill wajib. Namun kamu tidak perlu khawatir, sebab kamu bisa mengasah keterampilan ini dengan banyak mengerjakan soal latihan Excel untuk admin. Sebagai bagian dari keluarga Microsoft Office, Ms. […]

08 Jan 2024 14 menit baca
Apakah Trial Test BUMN Wajib? Bagaimana Jika Tidak Ikut? Ini Penjelasannya

Apakah Trial Test BUMN Wajib? Bagaimana Jika Tidak Ikut? Ini Penjelasannya

Proses Rekrutmen Bersama BUMN 2024 kini sedang memasuki tahap tes online. Sebelum pelaksanaan tes tersebut, terdapat trial test BUMN. Ternyata masih banyak peserta yang bertanya apakah trial test BUMN wajib dan bagaimana bila tidak mengikutinya? Untuk kamu yang penasaran dengan hal ini, temukan jawaban lengkapnya dalam artikel KitaLulus berikut. ‍ Apa itu Trial Test BUMN? […]

03 Jan 2024 5 menit baca
Contoh CV Lulusan SMA yang Menarik Tanpa Pengalaman Kerja

Contoh CV Lulusan SMA yang Menarik Tanpa Pengalaman Kerja

Setelah lulus SMA/SMK, ada beberapa pilihan yang bisa diambil. Apakah langsung melanjutkan ke perguruan tinggi atau mencari kerja. Jika kamu memutuskan untuk mencari kerja, kamu perlu menyiapkan CV fresh graduate SMA. Membuat CV mungkin pengalaman pertama untukmu, sehingga kamu merasa bingung dan tidak tahu mulai darimana. Untuk memudahkanmu membuat CV lulusan SMA, coba lihat contohnya […]

02 Jan 2024 5 menit baca
Apa Itu Up Selling? Manfaat, Contoh serta Strategi Melakukannya

Apa Itu Up Selling? Manfaat, Contoh serta Strategi Melakukannya

Mampu memaksimalkan penjualan adalah hal terpenting dan up selling adalah salah satu teknik penjualan yang biasanya digunakan. Teknik ini sangat sederhana tapi terbukti efektif mendorong konsumen untuk membeli produk dengan harga yang lebih mahal. Bagi bisnis, teknik meningkatkan penjualan ini bukan hanya mendatangkan manfaat dari segi profit tapi juga kepuasan pelanggan. Lantas, seperti apa strategi […]

27 Des 2023 6 menit baca
6 Perbedaan CV dan Resume, Jangan Sampai Salah!

6 Perbedaan CV dan Resume, Jangan Sampai Salah!

‍Sebagai dokumen yang sama-sama penting saat melamar kerja, tahukah kamu apa perbedaan CV dan resume? Yap, keduanya berbeda, namun masih banyak pencari kerja yang menganggap kedua dokumen ini sama. Meski sama-sama berfungsi untuk mempromosikan diri, CV dan resume punya format dan ketentuan yang sangat berbeda, lho! Penting sekali bagi kamu mengetahui apa saja perbedaan antara […]

22 Des 2023 4 menit baca
15 Contoh Portofolio Lamaran Kerja Menarik & Tips Membuatnya

15 Contoh Portofolio Lamaran Kerja Menarik & Tips Membuatnya

Portofolio adalah salah satu modal terpenting bagi jobseeker untuk mencari kerja. Bahkan berdasarkan hasil penelitian dalam Journal of Work-Applied Management, 33% pemberi kerja mendorong pelamar untuk melampirkan portofolio. Sayangnya, banyak orang tidak terlalu paham apa itu portofolio. Bahkan ada juga yang menyamakan portofolio dengan resume atau CV. Nah, agar tidak salah paham lagi, dalam bahasan […]

19 Des 2023 9 menit baca
9 Cara Membuat CV di Canva Gratis Beserta Contohnya

9 Cara Membuat CV di Canva Gratis Beserta Contohnya

Cara membuat CV di Canva menjadi keterampilan yang semakin penting bagi pencari kerja di Indonesia. Dengan persaingan yang semakin ketat di pasar kerja, memiliki CV yang tidak hanya informatif tetapi juga menarik secara visual dapat memberikan keunggulan kompetitif yang signifikan.  Canva telah menjadi pilihan populer di Indonesia untuk membuat CV karena kemudahan penggunaannya dan hasil […]

19 Des 2023 18 menit baca
Cara Membuat CV di Word Lengkap dengan Template

Cara Membuat CV di Word Lengkap dengan Template

‍Menguasai cara membuat CV di Word dengan baik merupakan keterampilan penting yang harus dimiliki oleh setiap pencari kerja. Microsoft Word tetap menjadi salah satu aplikasi yang paling banyak digunakan untuk membuat CV profesional, meskipun saat ini telah tersedia banyak platform pembuatan CV online. Dalam artikel ini, kami akan membahas secara mendalam tentang cara membuat CV […]

19 Des 2023 19 menit baca
20+ Pekerjaan dengan Gaji Tinggi di Indonesia, Tertarik?

20+ Pekerjaan dengan Gaji Tinggi di Indonesia, Tertarik?

Selain karena passion, sebagai pencari kerja pasti kita juga mengincar pekerjaan dengan gaji tinggi. Hal ini tidak mengherankan karena gaji adalah aspek krusial dalam pekerjaan. Semakin tinggi gaji yang ditawarkan, semakin tinggi pula minat pelamar.  Dari dulu kita percaya, pekerjaan dengan gaji tinggi itu ada di luar negeri. Namun ternyata di Indonesia juga banyak profesi […]

19 Des 2023 7 menit baca